Under Construction Warning

Mohon maaf bagi rekan-rekan Blogger yang telah mengunjungi Blog ini.

Untuk sementara blog ini masih dalam taraf pengembangan. Apabila berkenan anda bisa mencoba ke blog Dr.Hendro Riyanto SpKj di sini. Mohon doa restu dalam waktu dekat, kami akan segera melengkapi isi Blog kami ini.

Terima kasih.

Selamat datang di Blog kami..

Seiring perkembangan jaman, Rumah sakit Jiwa Menur Propinsi Jawa Timur telah semakin pula meningkatkan mutu pelayanan dan kelengkapan fasilitasnya.

Keberhasilan ini di tandai dengan bertambahnya fasilitas infrastruktur seperti gedung perawatan, selasar, Halaman parkir dan taman yang telah direnovasi. Bertambahnya peralatan dan perlengkapan medis,  juga semakin lengkap sarana  perkantoran sebagai penunjang operasional Rumah Sakit Jiwa Menur.

Pada tahun 2004 Rumah Sakit Jiwa Menur telah terAkreditasi penuh tingkat lanjut oleh Departemen Kesehatan Indonesia.

Disamping itu, Rumah Sakit Jiwa Menur telah pula berhasil menyelesaikan penyusunan Statuta Rumah Sakit Jiwa Menur, Statuta Staff Medik, Standar Pelayanan Minimal Pelayanan Publik, Persiapan kelengkapan persyaratan administrasi Pengguna Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Unit Daerah (PPK-BLUD), serta telah diaudit oleh PT.SGS Indonesia dan lolos survei untuk mendapatkan Sertifikasi ISO 9001:2000 dalam hal Sistem Manajemen Mutu untuk seluruh pelayanan yang di sediakan.